Wisata Kota Malang Dan Batu
17 Juni 2017 4.089x Tour Wisata
Wisata Kota Malang Dan Batu
Wisata Kota Malang dan Batu Jawa Timur banyak macamnya, mulai dari wisata pantai, wisata alam, wisata permainan, wisata kebun dan wisata petualangan. Kami solidtransmalang sebagai salah satu jasa rental mobil sopir di malang yang berpengalaman dalam memandu anda yang ingin berkeliling Kota Malang dan Batu. Dengan di dampingi sopir yang ramah dan berpengalaman ke lokasi wisata Kota Malang dan Batu. Wisata ini kami sajikan pada Paket Wisata Malang Batu 2 Hari 1 Malam dibawah ini.
Baca selengkapnya : Paket Wisata Malang Batu 2 Hari 1 Malam.
Tempat Wisata Kota Malang- Batu dan Sekitarnya
Berikut dibawah ini terdapat sekitar 63 nama objek wisata yang berada di Kota Malang -Kota Batu dan sekitarnya :
No. | Nama Obyek Wisata |
---|---|
1. | Pantai Batu Bengkung Malang |
2. | Pulau Sempu Malang |
3. | Pantai Balekambang Malang |
4. | Omah Kayu Atau Rumah Pohon Malang |
5. | Paralayang Tempat Wisata Uji Adrenalin Malang |
6. | Pantai Sipelot Surga Yang Masih Perawan |
7. | Alun- Alun Kota Malang |
8. | Batu Night Spectacular (BNS) Malang |
9. | Jatim Park 1 Malang |
10. | Jatim Park 2 Malang |
11. | Wisata Petik Apel Malang |
12. | Air Terjun Coban Rondo Malang |
13. | Air Terjun Coban Pelangi Malang |
14. | Eco Green Park Malang |
15. | Museum Angkut Malang |
16. | Masjid Tiban Malang – Wisata Religi |
17. | Tujuh Air Terjun Sumber Pitu Malang |
18. | Pantai Ngeliyep Super Indah Di Malang |
19. | Air Terjun Coban Talun Malang |
20. | Gerbong Maut Di Museum Brawijaya Malang – Wisata Sejarah |
21. | Museum Malang Tempo Doeloe – Wisata Edukasi |
22. | Pemandian Air Panas Cangar Batu Malang |
23. | Objek Wisata Panen Madu di Agro Tawon Rimba Raya Malang |
24. | Sumber Air Krabyakan Malang |
25 | Rasakan Sensasi Memetik Teh di Kebun Teh Wonosari Malang |
26. | Waduk Selorejo Malang |
27. | Wendit Water Park Malang |
28. | Kaliwatu Malang – Rasakan Sensai Kebersamaan Saat Rafting |
29. | Pantai 3 Warna Malang |
30 | Pantai Clungup Malang |
31. | Teluk Kletekan Malang |
32. | Sumber Sirah Malang |
33. | Pantai Bolu-Bolu Malang |
34. | Air Terjun Banyu Anjlok Malang |
35. | Pantai Lenggoksono Malang |
36. | Pantai Bajul Mati Malang |
37. | Pantai Kondang Merak Malang |
38. | Pantai Jonggring Saloko Malang |
39. | Pantai Kondang Iwak Malang |
40. | Waduk/Bendungan Sutami Karangkates Malang |
41. | Air Terjun Coban Sewu, Grojokan Sewu atau Tumpak Sewu Malang |
42. | Pantai Goa Cina Malang |
43. | Songgoriti Batu |
44. | Pantai Ngantep |
45. | Hawai Water Park |
46. | Wisata Sengkaling |
47. | Wisata alun-alun Batu |
48. | Taman Kelinci |
49. | Taman wisata Selecta |
50. | Predator Fun Park |
51. | Pasar Apung |
52. | Rumah Terbalik |
53. | Air Terjun Coban Putri |
54. | Goa Pinus |
55. | Wisata Payung Batu |
56. | Kusuma Water Park |
57. | Gunung Butak |
58. | Pasar Wisata |
59. | Sahabat Air |
60. | Pasar Apung Museum Angkut |
61. | Coban Tengah |
62. | Jatim Park-3 |
63. | Kampung Warna Jodipan |
Review Tempat Wisata Kota Malang dan Batu.
- Hawaii water ParkWisata Hawai Waterpark merupakan wahana bermain dengan air, bagi anda dan keluarga yang ingin bergembira bersama keluarga water park patut dikunjungi, solidtrans menyediakan jasa rental mobil sopir untuk kunjungan ini.
- Wisata Kota Malang Predator Fun
Predator fun sekumpulan wisata hewan buas yang bisa kota tonton dengan menyenangkan - Jatim Park 1 Malang, Wisata Kota malang Batu yang menawarkan banyak permainan
- Wisata Kota Malang Batu BNS
Wisata ini akan nampak keindahannya di malam Hari dengan Berbagai wahana Permainan dan lampu-lampu lampion yang menarik untuk foto selfi di sana - Wisata Alam Coban Rondo
Merupakan wisata Air Terjun dengan berbagai mitos yang membuat kita bertanya-tanya, dengan pemandangan air Terjun yang sejuk dan menggoda untuk bermadi ria patut menjadikan pilihan menarik untuk wisata bersama Keluarga
- Museum ANGKOT
Meseum ini tempat wisata bermacam jenis tranportasi dengan wahana 7 Atraksi Utama, tempat-tempat yang menyerupai kota seperti aslinya
Selecta wisata di kota batu menyajikan tempat wisata bunga dan wahana wisata air dan kolam renang, aneka permainan seperti flying fox, tempat wisata ini cukup mengasikan untuk berlibur dengan keluarga, dengan suasana taman bunga yang membentang menjadikan mata pandang kita menjadi segar.
- Omah Kayu Wisata Kota Malang dan BatuTempat ini juga menjadi tempat favorit wisatawan yang berkunjung di malang dan batu, apalagi yang suka befoto ria, pasti tempat ini tidak terlewatkan. Bantak sekali yang menggunakan tempat wisata ini menjadi ajang foto wedding bagi pasangan yang akan menikah. Selain Tempatnya yang memang di ketinggian kota batu sehingga kota malang dan kota batu bisa kelihatan apalagi di malam hari yang nampak hanya cahaya di setiap rumah yang kelihatan dari atas rumah kayu
- Wisata Pemandian dan Wahana Bermain Sengkaling
Sengkaling merupakan tempat pemandian yang letaknya tidak jauh dari kecamatan dinayo, wahana ini menawarkan tempat bermain bagi anak-anak dan orang dewasa untuk pemandian kolam renangnya, sengkaling cukup populer di kalangan warga kota malang selain pemandian telogo mas, juga ada tempat wisata serupa dengan sengkaling.
- Kampung Warna Jodipan
Tempat wisata Kota Malang yang satu ini sungguh unik, karena dengan ketidak sengajaan mewarna, warnai, atap rumah dan dinding rumah yang letakmya di pinggir bantaran sungai brantas, sebelah utara pasar besar, menjadikan tempat kampung warna ini menjadi tujuan wisata, hanya ingin berfoto selfi dengan background rumah bwewarna warni.
- Tempat wisata Eco Green
- Museum Satwa Jatimpark 2, Secret zoo
- Musium Satwa Kota Batu
- Masjid Tiban Turen Malang
- Kota Malang Tempo Doloe
- Paralayang
- Petik Apel
Jika anda mancari nama objek Wisata Bromo sekaligus Jenis Paket Wisata Tour Bromo Malang Batu ada dibawah ini. Paket Wisata Pilihan juga dapat anda lihat disini.
Baca selengkapnya : Jenis Paket Wisata Tour Bromo Malang Batu.
INFO PEMESANAN TOUR WISATA KOTA MALANG BATU
CP (HENDRO)
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.
Paket Wisata Murah Bromo dari Surabaya
Paket Wisata Murah Bromo dari Surabaya Gunung bromo merupakan salah satu destinasi wisata yang paling ikonik di Jawa Timur. Banyak sekali turis lokal maupun mancanegara yang rela jauh-jauh datang ke gunung Bromo untuk menikmati keindahannya. Tak terkecuali, wisatawan dari Surabaya yang juga ingin mengunjungi Gunung Bromo karena Gunung Bromo dekat dengan Kota... selengkapnya
Rental Mobil Malang Terdekat Bandara Abd Saleh, Wisata Batu, Bromo Malang
Rental Mobil Terdekat Bandara Abd Saleh, Wisata Batu, Bromo Malang Daftar Isi – Rental Mobil Malang Terdekat dari : Bandara Abd Saleh | Bromo dari Malang Jalur Tumpang | Kota Malang-Batu | Malang Utara/Malang Raya | Terminal Arjosari | Stasiun KA Singosari-Malang Kota | Candi Singosari/Sumberawan – Tol Singosari | Kota Santri | Lawang Pi... selengkapnya
Sewa Mobil Malang Jakarta
SEWA MOBIL MALANG JAKARTA Solidtransmalang sebagai salah satu Biro Jasa Transportasi Tour and Travel, menyediakan jasa Rental Sewa Mobil Malang Jakarta. Kantor kami beralamat di Perum. Bumi Mondoroko Raya Blok AJ 67 Singosari Malang, dan terdapat cabang di Arjosari Kota Malang, Pasuruan dan Surabaya. Armada kendaraan yang kami operasionalkan jenis City Car, ... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
085755590911 -
Whatsapp
085755590911 -
Email
skomhn@gmail.com