Tour Bromo Jalur Malang Tumpang Poncokusumo Ngadas
30 Maret 2018 5.137x Tour Bromo
Menuju Bromo lewat Tumpang, dengan Paket Tour Bromo dari Malang
Tour Bromo Jalur Malang, di tinjau secara Geografis gunung bromo yang terletak di 4 kabupaten yaitu: Kabupaten Probolinggo, kab. Lumajang, Kab. Pasuruan dan Kab. Malang. Untuk Kali Ini saya akan bahas jalur ke bromo dari malang melalui Tumpang, Ngadas, Sukapura probolinggo dan Nongko jajar pasuruan, sewa hiace di malang.
Tour Bromo Yang Aman dan Menguntungkan
- Jalur Tour Bromo Melalui Sukapura Probolinggo.
Penjelasannya seperti ini. Di Lihat dari segi Jarak kota Malang Ke Sukapura Kurang Lebih 94,9 km ( Sumber Google map) dengan lama perjalanan 2 jam 21 Menit ( Pagi hari jam 10 ), saat di buat nya artikel ini, beda lagi tentunya jika perjalanan malam start 00.30 sewaktu penjemputan di kota malang sampai di sukapura sekitar jam 1.30 sd 2 Jam dini hari, asumsi kecepatan perjalanan normal. Selanjutnya 15 Menit persiapan pergantian kendaraan dengan jeep/hartop 4×4, perjalanan dilanjutkan dengan menggunakan jeep kurang lebih 1 jam 8 menit menuju Penanjakan bromo, seruni point. Untuk Persiapan Melihat sunrise.Di Tinjau dari medan jalan yang di Lalu Tour Bromo jalur malang Sukapura ini Sangat Aman. Dan fasilitas penginapan yang memadai tersedia banyak ragamnya mulai dari homestay, hotel dan villa, jika anda melalui jalur ini tidak kuatir untuk mencari tempat bermalam. Selain perjalanan yang kondisinya bagus jalur pantura. Saat Ini sudah Ada Jalur Tol dari malang langsung Menuju pintu Keluar Tongas, walaupun di Rute Ini Memerlukan Jarak tempuh yang lebih jauh, kurang lebih 117 km dengan waktu tempuh lebih cepat 1 jam 42 menit. Jalur paling Aman karena tidak melewati tebing dan jurang di sekitarnya sebelum di lanjutkan dengan jeep/Hartop 4×4
- Jalur Tour Bromo dari malang Melalui Pasuruan, dari malang ke Warungdowo pasuruan kurang lebih 45,4km dengan waktu tempuh normal 1jam 28 menit (Sumber Google Map), warungdowo ke tosari 36,4km dengan waktu tempuh 1 jam 18 menit ( Sumber Google Map). Di Tosari anda bisa bermalam di Hotel ( Bromo Cottages fasilitas bintang tiga ) atau di rumah rumah penduduk atau juga bisa di home stay yang tersebar di Desa Tosari dan Wonokitri. Fasilitas penginapan cukup banyak mulai dari rumah penduduk, homestay sampai hotel Bintang 3, Bromo Cottages. Selain dari Jalur pasuruan bisa Melalui Nongko Jajar Purwodadi, Jalur nya Seperti ini dari Malang ke Nongko jajar kurang lebih berjarak 27,2Km dengan waktu tempuh 57 menit ( sumber google map), nongko jajar tosari – Wonokitri berjarak 30,8Km ditempuh dengan waktu 1jam 6 menit ( sumber Google), selanjutnya anda bisa melanjutkan perjalanan dengan jeep ke gunung bromo.
Baca selengkapnya : Paket Wisata Tour Bromo Malang – Batu.
Tour Bromo Jalur Tumpang dan Poncokusumo Ngadas Malang
Selanjutnya sebagai Penutup pilihan Ada Pada anda, Kami dari Solidtrans Tour and Travel Siap Melayani anda dari manapun anda akan berpergian, Untuk Informasi Lebih Jelasnya Silahkan Menghubungi Kami Bisa Melalui WA Di No 085755590911 Atau Anda bisa Klik Hubungi Via WA.
Admin – 085755590911.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Eksplor Gunung Bromo Lebih Dalam dengan Paket Wisata Bromo Pulau Sempu
Eksplor Gunung Bromo Lebih Dalam dengan Paket Wisata Bromo Pulau Sempu Indonesia merupakan negara yang keindahan alamnya tidak bisa diragukan lagi. Tidak perlu berlibur ke luar negeri jika ingin merasakan suasana sejuk, asri, atau ingin menikmati indahnya pemandangan matahari terbit karena Indonesia mempunyai itu semua. Salah satu destinasi favorit tersebut ... selengkapnya

Itinerary Trip Bromo Spot Foto Instagramable dan Aktivitas Menarik
Itinerary Trip Bromo Spot Foto Instagramable dan Aktivitas Menarik Perjalanan ke Gunung Bromo adalah salah satu destinasi wisata utama di Indonesia yang selalu memikat hati para pelancong, baik lokal maupun mancanegara. Dengan pesona alamnya yang unik dan keindahan yang tiada tara, trip Bromo menjadi pengalaman yang wajib dicoba setidaknya sekali seumur hidu... selengkapnya

Carter Mobil Travel di Malang: Solusi Praktis untuk Perjalanan Anda
Carter Mobil Travel di Malang Solusi Ideal untuk Perjalanan Anda Carter mobil adalah pilihan terbaik bagi Anda yang mencari kenyamanan dan fleksibilitas selama perjalanan. Layanan ini memudahkan Anda menjelajahi kota dengan cara yang efisien. Artikel ini menguraikan berbagai keuntungan menggunakan carter mobil travel di Malang serta memberikan tips untuk ... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
085755590911 -
Whatsapp
085755590911 -
Email
skomhn@gmail.com